Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2017

Manfaat Filsafat

Gambar
Seringkali orang mengabaikan filsafat karena mereka beranggapan filsafat tidak ada hubungan dengan masalah-masalah nyata dalam kehidupan sehari-hari, sebagian orang berfikir filsafat adalah hanyalah sekedar latihan berfikir atau diibaratkan bagaikan mengisi teka-teki silang. Persepsi tentang filsafat menurut sebagian orang saya anggap kurang tepat. Secara khusus, filsafat merupakan suatu kajian mencari hakekat suatu gejala atau segala hal yang ada. Artinya filsafat merupakan landasan dari segala sesuatu yang ada di muka bumi ini... Selanjutnya Download di sini

Tugas mandiri mahasiswa semester II A, B, C.

Uraikan arti, pengertian, dan definisi filsafat menurut beberapa ahli.

Pola Hubungan antar manusia sebagai insan pendidikan (homo educandum)

Gambar
Manusia adalah Makhluk yang sangat memerlukan pendidikan atau disebut " homo educandum " yang memiliki tiga sub predikat yaitu homo educande also, homo educabile, dan homo educandum... Download

Manusia Sebagai Makhluk Alamiah dan Sosial

Manusia disebut juga insan. Dalam bahasa arab, berasal dari kata nasiya yang berarti lupa dan jika di lihat dari kata dasar dari al-uns yang berarti jinak. Kata insan dipakai untuk menyebut manusia, karena manusia memiliki sifat lupa dan jinak artinya manusia selalu menyesuaikan diri dengan keadaan yang baru di sekitarnya. Hal yang paling membedakan manusia dengan makhluk lainnya adalah akal. Seperti yang kita ketahui bahwa kita sebagai manusia memiliki akal pikiran, sedangkan hewan dan tumbuhan tidak memiliki akal. Siapapun dan apapun kedudukannya, manusia harus memahami hakekat diri dan kehidupannya. Keberadaan manusia pada hakekatnya terwujud sebagai makhluk alamiah dan makhluk sosial. Download